
BELAONG DAN ATRIBUT LOKAL YANG TERLUPAKANReportase
Martini SupianaJune 12, 2022
BELAONG DAN ATRIBUT LOKAL YANG TERLUPAKAN


MARTINI SUPIANA (1989) adalah seorang partisipan di komunitas Yayasan Pasirputih sekaligus penanggung jawab program Aksara Tani, sebuah program berbasis pertanian. Saat ini aktif sebagai pengajar di PAUD sejak tahun 2012 hingga sekarang. Selain kesibukan mengajar, penulis juga sedang menyelesaikan pendidikan tinggi di Universitas Terbuka Mataram, Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, Program Studi S1 PGPAUD.